Perbandingan harga biaya panel lantai

Perhitungan Biaya  Pengecoran Plat lantai Konvensional
(per Tgl. 2 nov 2014)
Analisa Perhitungan  untuk  8 m2
PC (semen) : 7  sak     x Rp. 71.000,- = Rp.    491.000,-
Pasir : 0.52 m3 x Rp. 280.000,- = Rp.    145.000,-
Split : 0,85 m3   x Rp. 300.000,- = Rp.    255.000,-
Kaso 4/6 & 5/7 : 48 Btg      x Rp.  31.000,- = Rp. 1.488.000,-
Triplek 9 mm : 3 lembar x Rp. 125.000,- = Rp.    375.000,-
Paku : 5 kg   x Rp. 20.000,-  = Rp.    100.000,-
Papan Cor (2 m) :    6 lbr   x Rp. 17.000,- = Rp.    102.000,-
Besi Beton Ø8 : 25 btg     x Rp. 49.000,- = Rp. 1.225.000,-
KAwat Beton : 2 kg  x Rp. 20.000,- = Rp.     40.000,-
Alat kerja + Overhead :  1 ls         x  Rp. 400.000,- = Rp.     400.000,-
Upah Tenaga : 8 m2 x Rp. 180.000,- = Rp. 1.440.000,-
Upah Bongkar Begisting  :  8 m2 x Rp. 30.000,- = Rp.    240.000,-
Total Biaya 1 m3 (8 m2) Plat Cor Konvensional = Rp.   6.307.600,-
Rata-Rata Biaya tiap  1 m2 = Rp.  788.450,-
Harga Rata-Rata Panel Lantai / m2    = Rp. 450.000,-
Selisih Harga Beton cor dan panel lantai =Rp. 338.450,-
Persentase (save your money) =  42.9%
Harga di tingkat Pemborong Cor Plat Konvensional = Rp. 850.000,- s/d 1.200.000,- / m2
Total Pemakaian Kayu dan triplek = Rp. 2.065.000,-
Biaya Material terbuang (asumsi 50%) = Rp. 1.032.500,-
BIaya Material terbuang / m2 = Rp. 129.063,-
“SAVE YOUR MONEY &  OUR EARTH”

dak keratonPerhitungan Biaya Dak Keraton
Dak keraton adalah salah satu pilihan untuk meningkat lantai rumah lebih ekonomis, lebih aman, efisien tanpa bekisting, tanpa mengurangi kekuatan untuk menahan beban diatasnya.
Harga per-meter persegi terpasang Rp. 480.000/m2
Perhitungan Biaya Panel Lantai
Panel Lantai merupakan produk pengganti plat beton yang praktis, cepat dan efisien serta berfungsi sebagai lantai dengan besi tulangan didalamnya. Tanpa proses pengecoran yang memungkinkan adanya aktivitas di ruang bawah sewaktu pekerjaan berlangsung. Keramik pun juga dapat langsung dipasang diatasnya.
Panel Lantai sudah diuji dan disimpulkan dapat berfungsi sebagai lantai diafragma yang dapat mendistribusikan beban gempa.
Harga Panel Lantai Terpasang berikut Bahan Utama + Bahan Pendukung + Jasa Pemasangan adalah Rp. 440.000/m2 tahun 2014.
Kesimpulannya harga Jual panel lantai lebih murah di bandingkan dengan cor plat beton konvensional dan dak keraton
http://panellantai.biz.id


OLYMPUS DIGITAL CAMERA

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages